Ratih Apriliana

Ratih Apriliana

Sejak tahun 2014, saya telah menjelajahi dunia tulis menulis dengan penuh semangat. Mulai dari membangun blog pribadi hingga menjadi penulis dengan fokus utama pada tulisan-tulisan tentang perjalanan, termasuk ulasan tempat wisata, makanan, film, serta berbagai ulasan menarik lainnya. Dengan pengalaman yang saya miliki, saya siap untuk terus berkembang dan memberikan kontribusi yang berharga dalam dunia penulisan.

PANTAI TANJUNG KAIT Tiket & Daya Tarik

Desa nelayan di Pantai Tanjung Kait

Pantai Tanjung Kait bisa menjadi pilihan wisata pantai yang tak jauh dari Kota Tangerang. Pantai berpasir hitam lembut dengan ombak yang relatif tenang. Garis pantainya juga tak terlalu panjang hanya sekitar 100 meter saja. Salah satu yang unik dari pantai…

PULAU LIMA Serang Tiket Masuk & Penginapan

Suasana di Pulau Lima Serang

Pulau Lima sebuah pulau unik di ujung Pulau Jawa tepatnya di Serang Banten. Dari kejauhan, tampak rumah-rumah panggung berukuran cukup besar. Ada setidaknya empat rumah besar, dan beberapa rumah-rumah kecil. Tempat ini sudah lama terkenal sebagai pulau wisata. Pengunjung dapat…

GOA RANG RENG Waterfall Tiket & Daya Tarik

Warung-warung berada di atas Goa Rang Reng Waterfall

Goa Rang Reng Waterfall menawarkan wisata alam yang menakjubkan di Kabupaten Gianyar, Bali. Terletak di hutan pegunungan, dengan pemandangan yang spektakuler dan suasana yang menyejukkan. Air terjunnya yang terdiri dari beberapa tingkatan dengan ketinggian mencapai sekitar 20 meter. Berbeda dengan…

JEMBATAN SITI NURBAYA Lebih Semarak di Malam Hari

Suasana Malam di Jembatan Siti Nurbaya

Jembatan Siti Nurbaya merupakan jembatan yang menjadi salah satu ikon di Kota Padang. Layaknya Jembatan Ampera di Palembang atau Suramadu, yang kerap ramai wisatawan. Wisatawan biasanya duduk atau berjalan-jalan menikmati pemandangan sekitar di atas trotoar. Karena jembatan ini masih berfungsi…

PANTAI AYAH Tiket Masuk Dan Daya Tarik

Bentang alam Pantai Ayah Kebumen

Pantai Ayah salah satu pantai terkenal yang ada di Kebumen. Juga terkenal dengan nama lain, yaitu Pantai Logending. Pantai pasir hitam dengan lautan dengan gulungan ombak cukup besar akan menjadi pemandangan utama. Meski begitu, pantai ini masih terbilang aman jika…

PULAU LENGKUAS Biaya & Ragam Daya Tarik

Mercusuar yang berusia ratusan tahun di Pulau Lengkuas

Pulau Lengkuas sering kali menjadi ikon pariwisata Kepulauan Bangka Belitung. Meskipun kecil, pulau ini memiliki pesona yang begitu memukau. Pemandangan lautan dan pantai yang indah, khas sekali dengan pantai di negara tropis. Ditambah dengan adanya mercusuar yang menandakan jejak sejarah…