MILENIAL GLOW GARDEN: Tiket, Wahana dan Fasilitas
Milenial Glow Garden adalah wahana terbaru yang ditawarkan oleh Jatim Park Group. Wahana ini mengusung konsep serupa dengan Teamlab di Jepang, yaitu taman lampu interaktif. Memanfaatkan teknologi dan seni, taman ini menyajikan atraksi cahaya modern yang unik. Taman wisata cahaya ini…