JOGJA NATIONAL MUSEUM Wisata Seni Kontemporer
Sebagai Kota Seni dan Budaya, Jogja memiliki banyak galeri, mulai dari galeri kecil hingga yang besar. Salah satunya yang cukup dikenal luas baik oleh wisatawan maupun seniman adalah Jogja National Museum. Secara historis, bangunan museum memiliki sejarah panjang di dunia…