suasana hijau dan estetik di cafe sosmed medan

7 Cafe Instagramabel di Medan Wajib Coba!

Bukan rahasia umum lagi kalau kota Medan terkenal dengan kuliner yang serba enak. Kini kulineran di Medan bertambah dengan cafe hopping di cafe-cafe yang instagramable. Berminat untuk wisata kuliner di sekitar Medan? Berikut 7 rekomendasi cafe yang instagramable di Kota…

wahana foto di Lembur Kula

LEMBUR KULA Tiket Murah & Beragam Wahana

Lembur Kula adalah destinasi wisata yang sedang hits di Pandeglang. Baru buka pada akhir tahun 2020, menawarkan pemandangan alam lereng Gunung Karang. Mengusung konsep wisata alam pegunungan dengan kedai kopi di dalamnya. Wisatawan bisa menikmati secangkir kopi dari biji asli…

wahana ayunan tepi pantai rembat

PANTAI REMBAT: Tiket & Ragam Aktivitas

Salah satu Pantai yang sedang digemari oleh warga Indramayu adalah Pantai Rembat. Pantai ini terbilang baru dan terbuka untuk untuk umum akhir tahun 2019 lalu. Jaraknya dari pusat keramaian Kota Indramayu  sekitar 20 Km. Sehingga butuh waktu kurang lebih 40…

Suasana malam hari Tenda Dibawah Bintang

TENDA DIBAWAH BINTANG Layar Tancap Unik

Tenda Dibawah Bintang merupakan kegiatan rekreasi yang menjadi bagian dari Horison Green Forest Resort Bandung. Kegiatan ini menawarkan pengalaman menonton ‘layar tancap’ yang agak berbeda. Pengunjung akan merasakan sensasi menonton dari tenda Teepee beratapkan langit malam. Sebuah kegiatan rekreasi unik…

area wisata alam sindang kemadu

SINDANG KEMADU Tegal Tiket & Aktivitas

Alam menyajikan keindahan yang tak hanya indah terlihat mata. Tapi juga untuk menyegarkan pikiran supaya tidak stres berkepanjangan. Apalagi jika sudah berubah menjadi tempat wisata yang menyenangkan. Seperti halnya wisata alam Sindang Kemadu yang ada di Tegal. Objek wisata yang…

bentang alam waduk dengan dermaga pandang

WADUK MALAHAYU Tiket & Wahana

Waduk Malahayu bisa menjadi alternatif wisata di Kabupaten Brebes. Waduk ini terkenal dengan pemandangannya yang begitu indah. Hijaunya area sekitar dan perbukitan yang mengelilingi waduk merupakan suguhan utama objek wisata ini. Berbagai wahana wisata dibuat supaya pengunjung dapat menikmati pemandangan…